LBH Makassar Adakan Penyuluhan Di Soppeng

Bentang Khatulistiwa News
Sabtu,14/7/2018.
Soppeng,SulSel.
Kegiatan tersebut bertujuan agar petani dapat mandiri dan tidak takut lagi apabila sewaktu waktu ada oknum oknum yg menakut nakuti atau mengancam petani,(soppeng,12,juli,2018)

Mengingat sebelumnya,beberapa bulan yg lalu sempat ada 3 petani yg tinggal didalam kawasan hutan laposo niniconang ditangkap oleh polisi kehutanan lantaran menggarap kebunnya sendiri secara turun temurun

Dalam kegiatan tersebut Edy Kurniawan S.H.dan rekannya
(LBH),menyampaikan kpd petani untuk tidak takut apabila ada oknum oknum yg menakut nakuti atau mengancam akan dipidana apabila menggarap kebunnya sendiri khususnya yg tinggal didalam kawasan hutan niniconang

Dan dalam kegiatan tersebut dihadiri sejumlah petani yg tergabung dalam forum bersama petani latemmamala (forbes). (BkNews/A.m/Ras)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengungkap Misteri Kerajaan Gaib Sungai Walanae Di Kabupaten Bone

Redaksi Bentang Khatulistiwa News

Warga BTN Bumi Cilellang Mas Kelurahan Toro Kabupaten Bone Dambakan Perbaikan Akses Jalan